1. Jelaskan pengertian statement
- While… do… end while
Merupakan
suatu perulangan penyeleksi kondisi yang digunakan agar program dapat
menyeleksi kondisi, sehingga program dapat menentukan tindakan apa yang harus
dikerjakan, tergantung dari kondisi yang diseleksi. Atau dengan kata lain
merupakan aksi (runtunan aksi) akan dilaksanakan berulang kali selama kondisi
bernilai true, jika false maka badan pengulangan tidak akan dilaksanakan yang
berarti pengulangan selesai.
- Repeat … until
Digunakan
untuk mengulang statement-statement atau blok statement sampai (until) kondisi
yang diseleksi di until tidak terpenuhi.
- For… end for
Digunakan
untuk menghasilkan pengulangan sejumlah yang telah ditentukan sebelumnya.
Jumlah pengulangan diketahui atau dapat ditentukan sebelum eksekusi.
2.
3.
4.
5.